Syarat dan Ketentuan Lowongan Kerja di Sakura Konveksi
Sakura Konveksi membuka lowongan untuk posisi Desainer Grafis - Desainer Produksi - Konten Kreator. di Sakura Konveksi ini dibuka sejak 7 Januari 2026.
Desainer Grafis
- Bekerja full time
- Wanita atau pria maksimal 25 tahun
- Domisili Yogyakarta
- Menguasai CorelDRAW khususnya tracing manual untuk vector
- Kreatif dan bertanggung jawab
- Melampirkan portofolio
- Memiliki pengetahuan penataan layout yang baik
Benefit
- Gaji pokok
- Uang makan
- Tempat kerja nyaman
- Upgrade knowledge
Desainer Produksi
- Bekerja full time
- Wanita atau pria maksimal 25 tahun
- Domisili Yogyakarta
- Menguasai CorelDRAW khususnya tracing manual untuk vector
- Kreatif dan bertanggung jawab
- Melampirkan portofolio
- Siap belajar software baru di tempat kerja
Benefit
- Gaji pokok
- Uang makan
- Tempat kerja nyaman
- Upgrade knowledge
Konten Kreator
- Bekerja full time
- Wanita atau pria maksimal 25 tahun
- Domisili Yogyakarta
- Memiliki minat di bidang fashion
- Menguasai editing CapCut
- Kreatif dan inovatif
- Mampu desain grafis sederhana
- Melampirkan portofolio
Benefit
- Gaji pokok
- Uang makan
- Tempat kerja nyaman
- Upgrade knowledge
Lamar Pekerjaan ini