Jobnas
PT. Sinar Matahari Nasional

PT. Sinar Matahari Nasional

PT. Sinar Matahari Nasional adalah perusahaan manufaktur di Jepara, Jawa Tengah, yang memproduksi berbagai jenis tepung industri dari bahan alami, seperti tepung batok kelapa, kayu, onggok, dan kulit kopi.

Produk mereka digunakan di sektor energi alternatif, pertanian, dan manufaktur.

Perusahaan memiliki kapasitas produksi hingga 2.500 ton per bulan dan menawarkan layanan pembuatan campuran tepung sesuai kebutuhan industri.

Dengan kontrol kualitas ketat, setiap produk memenuhi standar industri yang tinggi.

Alamat kantor pusat: Jl. Kyai Ronggomulyo Sarimulyo, Kel. Pengkol RT.04 RW.06, Kecamatan Jepara, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah.

Kontak melalui email [admin@sinarmataharinasional.com] atau WhatsApp +62 8112 7825 61.

Lowongan Kerja Purchasing Staff di PT Sinar Matahari Nasional bulan January 2026
Lokasi Kerja Jepara
PT Sinar Matahari Nasional

Purchasing Staff

  • Icon tipe pekerjaan Full Time
  • Icon syarat pendidikan S1
  • Icon laki-laki Laki-laki
  • Age Icon - Th
Batas Melamar Pekerjaan ini Deadline 4 Februari

Syarat dan Ketentuan Lowongan Kerja di PT Sinar Matahari Nasional
PT Sinar Matahari Nasional membuka lowongan untuk posisi Purchasing Staff. di PT Sinar Matahari Nasional ini dibuka sejak 28 Januari 2026.
Requirements

  • Laki-laki usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S1 semua jurusan dengan IPK minimal 3.00
  • Berpengalaman sebagai Purchasing atau Pengadaan bahan baku minimal 2 tahun
  • Dapat bekerja dalam tim maupun individu
  • Terbiasa bekerja di lapangan dan memiliki semangat tinggi dalam menjalin relasi
  • Komunikatif, jujur, teliti, berintegritas tinggi, detail, kritis, bertanggung jawab, loyal, dan menyukai tantangan

Job Description

  • Mencari dan menjalin kerja sama dengan supplier bahan baku sesuai standar perusahaan
  • Melakukan negosiasi harga, kualitas, dan waktu pengiriman dengan supplier
  • Menganalisis dan membandingkan penawaran dari berbagai pemasok
Lamar Pekerjaan ini Icon buka halaman lengkap

"Setiap pekerjaan yang dilakukan dengan hati, akan kembali menjadi rejeki yang berarti."