Less Worry
Less Worry membuka lowongan untuk posisi Operator Laundry. Loker Jakarta di Less Worry ini dibuka sejak 4 Februari 2025.
Syarat dan Ketentuan Lowongan Operator Laundry di Less Worry
Operator Laundry
Penempatan: Tebet, Lebak Bulus, Cipete, Kemang, Duren Tiga
Tanggung Jawab:
- Melayani pelanggan dengan ramah dan membantu memilih layanan laundry.
- Mencatat dengan benar semua item laundry yang diterima dan diambil pelanggan.
- Menangani keluhan pelanggan dengan cepat dan profesional.
- Mengerjakan operasional laundry (mencuci, menyetrika, packing).
- Memastikan penyortiran serta penanganan pakaian yang tepat.
- Melakukan pemeliharaan dan pembersihan peralatan laundry.
- Menjaga outlet tetap aman dan kondusif.
Kualifikasi:
- Pria/wanita, lulusan SMA/SMK (maksimal 35 tahun).
- Jujur, bertanggung jawab, dan komunikatif.
- Diutamakan yang belum menikah.
- Memiliki motivasi kerja tinggi dan keinginan belajar.
- Mampu bekerja secara individu maupun dalam tim.
- Diutamakan memiliki kendaraan bermotor dan SIM C aktif.
- Bersedia bekerja shifting dan ditempatkan di seluruh outlet.
- Dapat bergabung secepatnya.
(lws)
Less Worry membuka lowongan untuk posisi Kasir. Loker Jakarta di Less Worry ini dibuka sejak 4 Februari 2025.
Syarat dan Ketentuan Lowongan Kasir di Less Worry
Kasir
Penempatan: Tebet, Lebak Bulus, Cipete, Kemang, Duren Tiga
Tanggung Jawab:
- Melayani pelanggan dengan ramah dan membantu mereka memilih layanan.
- Mengelola transaksi pembayaran menggunakan sistem kasir.
- Mencatat dengan benar semua item laundry yang diterima dan diambil pelanggan.
- Menjaga kebersihan serta memastikan peralatan kasir berfungsi dengan baik.
- Menangani keluhan pelanggan secara cepat dan profesional.
- Membantu menjaga stok inventaris serta memberikan informasi produk.
- Melakukan tugas administratif tambahan sesuai instruksi manajemen.
Kualifikasi:
- Pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai kasir.
- Kemampuan komunikasi yang baik serta interaksi yang ramah dan profesional.
- Keterampilan matematika dasar untuk transaksi pembayaran yang akurat.
- Mampu bekerja dalam lingkungan yang sibuk dengan tetap tenang dan tertib.
- Kemampuan multitasking dengan perhatian tinggi terhadap detail.
- Keterampilan komputer dan pengalaman menggunakan sistem kasir (nilai tambah).
- Fleksibel dalam jam kerja, termasuk akhir pekan atau hari libur jika diperlukan.
(lws)
Less Worry membuka lowongan untuk posisi Kepala Toko. Loker Jakarta di Less Worry ini dibuka sejak 4 Februari 2025.
Syarat dan Ketentuan Lowongan Kepala Toko di Less Worry
LESS WORRY - HIRING
Posisi: Kepala Toko
Penempatan: Tebet, Lebak Bulus, Cipete, Kemang, Duren Tiga
Tanggung Jawab:
- Mengelola operasional harian toko, termasuk pembelian barang, manajemen inventaris, dan penjadwalan staf.
- Memimpin serta mengawasi staf toko, memberikan arahan, dan melakukan evaluasi kinerja.
- Mengembangkan dan menerapkan strategi penjualan untuk mencapai target.
- Mengelola keuangan toko, termasuk pemantauan pendapatan, pengeluaran, dan optimalisasi profit.
- Mengatur kampanye pemasaran serta promosi untuk meningkatkan visibilitas toko.
- Menerapkan operational excellence dengan optimal.
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 Manajemen/Manajemen Bisnis.
- Usia maksimal 35 tahun.
- Pengalaman 1-2 tahun sebagai kepala toko (diutamakan di bidang F&B).
- Dapat bekerja sama dalam tim maupun individu.
- Memiliki komunikasi yang baik.
- Bersedia ditempatkan di seluruh outlet.
- Dapat bergabung secepatnya.
(lws)